• Orang yang membuatmu kecewa tak layak dipertahankan~
• Melepaskan yang tak mengharapkan kita sama sulitnya dengan menggenggam yang tak ingin kita harapkan~
• Melepaskan bukan berarti kita menyerah justru kita pergi dari penderitaan~
• Cinta tak selalu berakhir indah namun jika hati kita tulus maka keindahan cinta akan terlihat~
• Jika cintamu berbalas kesakithatian, tersenyumlah karena sesungguhnya Tuhan telah menunjukan bahwa dia bukan yang terbaik~
• Apapun akhir kisah cintamu, seburuk apapun itu jangan sampai mengubahmu menjadi kebencian, kebencian hanya membuatmu terlihat lemah~
• Karena sesungguhnya kebahagiaan adalah balas dendam terindah~
• Berterimakasihlah pada orang yang telah mengecewakanmu, mereka mengajarkan kita untuk bertahan dan membuat hati kita lebih kuat~
• Dicintai kemudian ditinggalkan~
• Dan pada akhirnya cinta ini tak berujung bahagia~
• Mencintai tak sesulit mempertahankan~
• Berkali-kali dipatahkan tak akan membuatmu terlihat lemah ketika kamu selalu berusaha bangkit dan tersenyum~
• Jangan tunjukan kelemahanmu dengan menangisi orang yang tak layak, tinggalkan dia dan jatuh cintalah pada orang baru π
• Ketika kamu memberi 100% dan kamu mendapat 0% tanpa rasa kecewa ataupun dendam, mungkin itu yang disebut tulus ikhlas~
• Tidak peduli berapa kali aku tersandung dan jatuh, aku akan tetap berdiri seperti ini~
• Aku menelan sakit dan kesedihanku, semua terbayar dengan satu senyumanmu~
• Bahkan aku tak dapat merasakan kesakitan apapun selama hatiku memilikimu~
Tidak ada komentar:
Posting Komentar